KLIKBONTANG.COM- Ratusan umat Nasrani di Kota Bontang, Kalimantan Timur berkumpul merayakan Natal di Gedung Koperasi PKT Rabu 6 Desember 2017 malam.
Perayaan natal bersama ini diinisiasi yang Wakil Ketua DPRD Kaltim, Henry Pailan Tandi Payung. hadir pula Wakil Ketua DPRD Bontang Etha Rimba Paembonan, serta unsur muspida. Mereka khidmat mendengarkan kutbah dari Pendeta Alfred Anggui. Berikut kekhusyukan natal bersama tersebut. (*)
Untuk mengirim komentar, silahkan login atau registrasi terlebih dahulu !